Upaya Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik dengan Pendekatan Teaching at the Right Level (TaRL) melalui Metode Tutor Sebaya pada Pembelajaran Kimia

  • Fauziah Natzir Pendidikan Profesi Guru Prajabatan Kimia Universitas Negeri Makassar
  • Army Auliah Prodi Pendidikan Kimia Jurusan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Makassar
  • Yuliana Bara SMA Negeri 1 Aesesa
Keywords: Hasil Belajar; Pendekatan Teaching at the Right Level; Metode Tutor Sebaya

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik dalam pembelajaran kimia menggunakan pendekatan Teaching at the Right Level melalui metode tutor sebaya pada kelas XII MIPA 1 SMA Negeri 1 Aesesa tahun pelajaran 2023/2024 yang berjumlah 39 siswa. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK), dimana penelitian dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari 2 pertemuan dan dilakukan dalam sebuah siklus tindakan melalui empat tahapan utama yaitu perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Teknik pengumpulan data menggunakan lembar observasi dan tes akhir siklus. Peran tutor sebaya dalam membantu teman lain memahami materi pelajaran dan dapat meningkatkan hasil belajar kimia peserta didik. Hal ini ditunjukkan dengan peningkatan nilai rata-rata siswa dari T0 yaitu 69,74 (28%), T1 yaitu 76,92 (67%), T2 yaitu 74,10 (62%), T3 yaitu 78,72 (77%) dan T4 82,56 (92%). Dengan demikian hasil penelitian ini dapat dimanfaatkan oleh guru, sekolah, dan peneliti lain untuk meningkatkan hasil belajar. 

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] E. Ristiyani and E. S. Bahriah, “Analisis Kesulitan Belajar Kimia Siswa di SMAN X Kota Tangerang Selatan,” JPPI J. Penelit. dan Pembelajaran IPA, vol. 2, no. 1, pp. 18–29, 2016.

[2] S. N. Fitriani, “Analisis Peningkatan Kemampuan Literasi Siswa Dengan Metode ADABTA Melalui Pendekatan TARL,” BADA’A J. Ilm. Pendidik. Dasar, vol. 4, no. 1, pp. 69–78, 2022, doi: 10.37216/badaa.v4i1.580.

[3] S. P. Sudjatmiko, Metode Tutor Sebaya (Peer Tutoring) Dalam Pembelajaran Gambar Teknik Di SMK. Penerbit Adab, 2021. [Online]. Available: https://books.google.co.id/books?id=7RMSEAAAQBAJ

[4] M. Arifin and R. Ekayati, Implementasi Metode Tutor Sebaya dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa. umsu press, 2021. [Online]. Available: https://books.google.co.id/books?id=VCtBEAAAQBAJ

[5] M. Saumi, S. Sanjaya, and K. Wancik, “Peningkatan Hasil Belajar Kimia Melalui Peran Tutor Sebaya Siswa Kelas X.a Sma,” J. Penelit. Pendidik. Kim. Kaji. Has. Penelit. Pendidik. Kim., vol. 1, no. 1, pp. 43–50, 2014, [Online]. Available: https://ejournal.unsri.ac.id/index.php/jurpenkim/article/download/2383/1257

[6] I. Yunita, “Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik Melalui Metode Tutor Sebaya Pada Pokok Bahasan Penyetaraan Reaksi Redoks,” LAMBDA J. Ilm. Pendidik. MIPA dan Apl., vol. 2, no. 3, pp. 118–127, 2022, doi: 10.58218/lambda.v2i3.340.

[7] L. E. Gempita, A. Alfiandra, and S. R. Murniati, “Penerapan Model TaRL untuk Meningkatkan Motivasi Belajar dan Hasil Belajar Peserta Didik SMP,” J. Basicedu, vol. 7, no. 3, pp. 1816–1828, 2023, doi: 10.31004/basicedu.v7i3.5592.

[8] R. Rujinem, “Peningkatan Hasil Belajar Kimia Materi Larutan Penyangga dengan Metode Tutor Sebaya,” Ideguru J. Karya Ilm. Guru, vol. 8, no. 3, pp. 431–437, 2023, doi: 10.51169/ideguru.v8i3.453.

[9] K. Umbar, Bahasa Arab Qur’ani : Model Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis Religiusitas pada Orang Dewasa. Publica Indonesia Utama, 2022. [Online]. Available: https://books.google.co.id/books?id=e9WzEAAAQBAJ
Published
2023-12-20
How to Cite
Natzir, F., Auliah, A., & Bara, Y. (2023). Upaya Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik dengan Pendekatan Teaching at the Right Level (TaRL) melalui Metode Tutor Sebaya pada Pembelajaran Kimia. JURNAL PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN, 5(3), 937-945. https://doi.org/10.31970/pendidikan.v5i3.801