Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning Pada Siswa Kelas XII Akuntansi di SMK Negeri 1 Marisa Kab Pohuwato Gorontalo
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan hasil belajar siswa melalui penerapan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) pada siswa kelas XII SMK Negeri 1 Marisa. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas yang dilaksanakan sebanyak dua siklus. Tahapan masing-masing siklus yaitu: (1) perencanaan; (2) pelaksanaan; (3) observasi; dan (4) refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas XII Akuntansi sebanyak 40 siswa. Dalam penelitian ini teknik pengumpul data yang gunakan adalah tes, wawancara dan pengamatan. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan hasil belajar siswa pada setiap siklusnya, dimana pada siklus I siswa yang tuntas 25 siswa, dan meningkat pada siklus II menjadi 35 siswa. Sehingga dapat disimpulkan bahwa penggunaan model pembelajaran problem based learning secara signifikan dapat meningkatkan hasil belajar agama islam siswa kelas IX Sekolah Menengah Kejuruan.
Downloads
References
A Soedomo Hadi. (2008). Pendidikan (Suatu Pengantar). Surakarta: UNS Press
Arikunto, Suharsimi. 2000. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.Depdikbud. 1999. Penelitian Tindakan (Action Research). Bahan Pelatihan Jakarta: Dikdasmen Depdikbud
Dimyati dan Mudjiono. 2001. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Dirjen Dikti.
Harun Supriatna. 2009. Minat Belajar Siswa. Artikel. Tersedia pada http://www.asbabulismu.blogspot.com/2009/04/minatbelajar.html. Diunduh tanggal 10 Maret 2021.
Horas Sitompul (2018). Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Ekonomi Melalui Model Pembelajaran Inquiri Pada Siswa Kelas XI IPS 1 SMA Negeri 1 Pinangsori Kabupaten Tapanuli Tengah Provinsi Sumatera Utara Tahun Pelajaran 2017/2018. Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, IV(1).
Iskandar. 2009. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Gaung Persada (GP) Press.
Istiatutik. (2017). Penerapan Metode Problem Based Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pelajaran Ekonomi. Jurnal Pendidikan Riset & Konseptual, 1(1), 45–51
Maani, S. (2016). Penerapan Problem Based Learning Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas XII SMA Muhammadiyah Bolo Tahun Pelajaran 2015/2016. Jurnal Pendidikan Mandala JUPE, 1(1), 178–189
Nana Sudjana. 2009. Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: SinarBaru Algensindo.
Sugiyanto. 2008. Model-model Pembelajaran Inovatif. Surakarta: PanitiaSertifikasi.
Suharsimi Arikunto, Suhardjono, dan Supardi. . Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Penerbit Bumi Aksara.
Vovi Sinta (2017). Pengaruh Kesiapan Belajar Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X Di SMA Bina Jaya Palembang. Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Ekonomi, 1(1), 11–20