Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial SMP Negeri 2 Talang Kab. Tegal Jawa Tengah

  • Safitri Irianti SMP Negeri 2 Talang Kabupaten Tegal Jawa Tengah
  • Zulhaji Zulhaji Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar Sulawesi Selatan
  • Indrayani Indrayani SMP Negeri 29 Makassar Sulawesi Selatan
Keywords: Hasil Belajar, Problem Based Learning, IPS

Abstract

Problem based learning artinya menciptakan suasana belajar yang mengarah terhadap permasalahan sehari-hari. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan pembelajaran model Problem Based Learning terhadap hasil belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Talang Kabupaten Tegal. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus. Permasalahan dalam penelitian ini yaitu hasil belajar siswa yang masih rendah. Teknik pengambilan data menggunakan instrumen penelitian yaitu observasi, wawancara, test dan dokumentasi. Penelitian ini menghasilkan data hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS di kelas VIII sebelum diterapkan model pembelajaran problem based learning hanya mencapai ketuntasan 41,17 % dari 17 siswa. Siswa yang mencapai standar KKM 7 siswa sedangkan yang belum mencapai sebanyak 10 siswa. Pada akhir dari siklus 2 jumlah siswa yang mencapai standar KKM mengalami peningkatan Maka dapat disimpulkan terdapat pengaruh yang signifikan pada penerapan model Problem Based Learning terhadap hasil belajar siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] S. Wardani, A. T. Widodo, and N. E. Priyani, “Peningkatan hasil belajar siswa melalui pendekatan keterampilan proses sains berorientasi problem-based instruction,” J. Inov. Pendidik. Kim., vol. 3, no. 1, 2009.

[2] B. J. Duch, S. E. Groh, and D. E. Allen, The Power Of Problem-Based Learning: A Practical" How To" For Teaching Undergraduate Courses in Any Discipline. Stylus Publishing, LLC., 2001.

[3] S. E. Atmojo, “Penerapaan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Dalam Peningkatan Hasil Belajar Pengelolaan Lingkungan,” J. Kependidikan Penelit. Inov. Pembelajaran, vol. 43, no. 2, 2013.

[4] M. F. Bungel, “Penerapan model pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 4 Palu pada materi prisma,” J. Elektron. Pendidik. Mat. Tadulako, vol. 2, no. 1, pp. 45–54, 2014.

[5] R. Nopia, “Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar Pada Materi Daur Air (Penelitian Eksperimen terhadap Siswa Kelas V di SDN Pasanggrahan II dan SDN Pasanggrahan III di Kecamatan Sumedang Selatan Kabupaten Sumedang).”Universitas Pendidikan Indonesia, 2016.

[6] K. Kunandar, “Penilaian autentik (Penilaian hasil belajar peserta didik berdasarkan Kurikulum 2013),” Jakarta Rajawali Pers, 2013.
Published
2022-05-01
How to Cite
Irianti, S., Zulhaji, Z., & Indrayani, I. (2022). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial SMP Negeri 2 Talang Kab. Tegal Jawa Tengah. JURNAL PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN, 4(2), 169-174. Retrieved from https://ejournal-jp3.com/index.php/Pendidikan/article/view/260

Most read articles by the same author(s)